Kata salah satu dosen saya, mahasiswa geodesi wajib baca buku ini. Di halaman-halaman awal memang disebut-sebut 'geodesi', 'teodolit', 'surveying', dan istilah-istilah semacam itu karena Old Shatterhand ternyata seorang surveyor untuk rencana pembuatan jalan kereta api.Akhirnya, pencarian buku fiksi...