Kisah yang diadaptasi menjadi film peraih berbagai penghargaan, Slumdog Millionaire. Ram Mohammad Thomas adalah pemuda miskin berusia delapan belas tahun yang secara mengejutkan berhasil memenangkan satu miliar rupee dalam sebuah kuis televisi. Bagaimana caranya ia menjawab pertanyaan kuis yang jawa...